Forum Teknik Informatika & Sistem Informasi
-= Selamat datang di Forum cci.stmik-amikom =-

Untuk Register, Click Tombol Register .
Untuk Login, Click Tombol Login .

Regard,
-Team cci.stmik-amikom-
Forum Teknik Informatika & Sistem Informasi
-= Selamat datang di Forum cci.stmik-amikom =-

Untuk Register, Click Tombol Register .
Untuk Login, Click Tombol Login .

Regard,
-Team cci.stmik-amikom-
Forum Teknik Informatika & Sistem Informasi
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.



 
IndeksPortalGalleryPencarianLatest imagesPendaftaranLogin

 

 Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap

Go down 
2 posters
PengirimMessage
Az_Zahra
User
User



Jumlah posting : 34
Points : 65
Reputation : 1
Join date : 07.11.11
Age : 30
Lokasi : purwokerto

Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap Empty
PostSubyek: Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap   Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap EmptyWed Nov 09, 2011 9:26 pm




Share this article on :
Share
Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap - Sebelumnya aku juga sudah memposting mengenai pemrograman C++ dengan judul Program C++ Mencari Bilangan Terbesar Dari Dua Bilangan . Kali ini masih sama tentang pemrograman C++. Namun kali ini kita akan membahas mengenai bagaimana menentukan bilangan ganjil atau genap dalam pemrograman C++.

Untuk membuat program C++ yang menentukan bilangan ganjil atau bilangan genap, terlebih dahulu kita harus tahu bagaimana membedakan bilangan ganjil dan genap. Contoh bilangan ganjil adalah 1, 3, 5, 7, 9 dan seterusnya. Contoh bilangan genap adalah 2, 4, 6, 8 dan seterusnya. Sebelum bisa menentukan bilangan ganjil dan genap, anda harus mengetahui operator sisa pembagian (MOD) / modulus.

Operator sisa pembagian menghasilkan sisa hasil bagi, untuk lebih jelasnya lihat contoh berikut :

10 MOD 3 = 1
12 MOD 10 = 2
4 MOD 2 = 0
5 MOD 10 = 5

Kembali ke soal, logika jawabannya, bilangan genap adalah bilangan yang bisa dibagi dua, dalam arti bilangan genap adalah bilangan yang jika dibagi (dengan MOD) dua (2) maka sisa hasil baginya sama dengan nol. Sedangkan bilangan ganjil adalah sebaliknya, yaitu bilangan yang jika dibagi (MOD) dua (2) sisa hasil baginya sama dengan 1 (bukan 0). Contoh :

4 MOD 2 = 0 berarti 4 adalah bilangan genap.
13 MOD 2 = 1 berarti 13 adalah bilangan ganjil.
8 MOD 2 = 0 berarti 8 adalah bilangan genap.
25 MOD 2 = 1 berarti 25 adalah bilangan ganjil.

Berikut source kode untuk Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap:

#include <iostream.h>
#include <conio.h>
main()
{
clrscr();
int bil, sisa;
cout<<"Masukkan sebuah bilangan : ";
cin>>bil;
sisa = bil % 2;
if(sisa == 0)
cout<<bil<<" adalah bilangan genap"<<endl;
else
cout<<bil<<" adalah bilangan ganjil"<<endl;
getch();
}

Semoga berhasil !!!
Kembali Ke Atas Go down
imawan
User
User



Jumlah posting : 3
Points : 3
Reputation : 0
Join date : 03.01.12

Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap Empty
PostSubyek: Re: Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap   Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap EmptyTue Jan 03, 2012 10:47 pm

wah sip mba..
eh tapi lebik menari kalo tutornya di berikan gambar atau screenshootnya mba,, biar lebih mudeng..

Smile
Kembali Ke Atas Go down
 
Program C++ Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Forum Teknik Informatika & Sistem Informasi :: Utama & Pertama :: Tips, Trik & Tutorial Teknik Informatika :: Pemograman-
Navigasi: